Dukung Program Asta Cita, Polsek Lemahabang Polresta Cirebon Pelihara Tanaman Ketahanan Pangan

    Dukung Program Asta Cita, Polsek Lemahabang Polresta Cirebon Pelihara Tanaman Ketahanan Pangan

    CIREBON - Salah satu program Asta Cita Presiden RI Prabowo Subianto adalah Ketahanan Pangan, untuk itu dalam upaya mendukung program ketahanan pangan dan meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya ketahanan pangan, Personil Polsek Lemahabang melaksanakan kegiatan pemeliharaan tanaman pangan, dilahan pekarangan belakang Polsek Lemahabang Polresta Cirebon. Senin pagi (13/01/2025)

    Tanaman pangan yang dipelihara dalam kegiatan ini meliputi tanaman sayuran seperti cabai dan singkong serta terdapat kolam ikan nila, kegiatan pemeliharaan dilaksanakan oleh anggota Polsek Lemahabang setiap hari berlangsung dengan semangat kebersamaan antar anggota sesuai perintah Kapolsek Lemahabang AKP H. Suhada, SH., MH.

    Kegiatan pemeliharaan tanaman pangan ini dilaksanakan secara rutin setiap pagi hari, bahkan Kapolsek Lemahabang AKP H. Suhada, SH., MH. terus kembangkan inovasi mengingat masih ada beberapa area di pekarangan yang kosong dan berharap bisa menjadikan program ini sebagai salah satu langkah untuk mendukung ketahanan pangan nasional.

    Dengan langkah ini, Kapolsek Lemahabang AKP  H. Suhada, SH., MH. mengatakan "Polri tidak hanya berperan sebagai penegak hukum tetapi juga sebagai garda terdepan dalam mendukung ketahanan pangan sesuai harapan dari pak Presiden RI." Ucapnya

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Jalin Kemitraan Dan Pelihara Kamtibmas,...

    Artikel Berikutnya

    Untuk Ciptakan Kondusif Wilayah (Cooling...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Sambangi Griya Jamblang Kapolsek Depok Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Polsek Depok Melaksanakan Patroli Stasioner di Jalan untuk Menjaga Keamanan Berkendara pada Malam Hari
    Gelar Jumat Curhat, Kapolsek Depok Dengarkan Keluhan Masyarakat
    Ciptakan Kamtibmas Yang Kondusif, Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Dialogis
    Polsek Depok Amankan Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Apotek Surabraja
    Tim Patroli Raimas Macan Kumbang 852 Polresta Cirebon Gagalkan Tawuran di Kecamatan Gegesik
    Personel Polsek Babakan Bantu Evakuasi Balita yang Mengalami Kejang di Pinggir Jalan ke RSUD Waled
    Polresta Cirebon Gelar Baksos di Sekolah yang Terdampak Banjir Rob
    Dalam rangka cegah kejahatan dan potensi gangguan kamtibmas di malam minggu, Kapolsek Lemahabang pimpin KRYD.
    3 Personel Polresta Cirebon Raih Medali Perak dan Perunggu Kejuaraan Karate Kapolri Cup
    Polsek Depok Amankan Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Apotek Surabraja
    Tim Patroli Raimas Macan Kumbang 852 Polresta Cirebon Gagalkan Tawuran di Kecamatan Gegesik
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Personel Polsek Babakan Bantu Evakuasi Balita yang Mengalami Kejang di Pinggir Jalan ke RSUD Waled
    Kapolsek Beber Hadiri Giat Lokakarya Mini Triwulan Ke 2 di Puskesmas Kamarang.
    Akp Mulyadi, SH Lakukan Jumat Curhat Bersama Muspika Kecamatan Pabedilan Dan Pemerintah Desa Babakan Losari Kecamatan Pabedilan.
    Melalui program Police Goes To School, Kapolsek Sumber sambangi Pelajar cegah Kenakalan Remaja
    Kapolsek Ciwaringin Memimpin Giat Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) Dengan Membaca Surat Yasin Dan Doa Bersama.
    Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan Patroli Malam Antisipasi C. 3 Dan Kejahatan Dimalam Hari.

    Ikuti Kami