Antusias Kasi Humas Jajaran Mengikuti Rakernis

    Antusias Kasi Humas Jajaran Mengikuti Rakernis

    BANDUNG - Antusias Kasi humas jajaran mengikuti Rakernis (Rapat Kerja Teknis) yang di gelar Bidang Humas Polda Jabar.

    PS. Kasihumas Polresta Cirebon Iptu Moch.Fadholi, S.H didampingi Bripka Anton selaku Kasubsie PIDM menghadiri Rapat Kerja Teknis yang diselenggarakan oleh Bidang Humas Polda Jabar di Bandung dengan mengusung tema Pembenahan Mekanisme Kerja dalam rangka menunjang Media guna meningkatkan komunikasi publik, Kamis (4/8/22).

    Rakernis tersebut bertempat di Aula Direktorat Lantas Polda Jabar. Rakernis ini merupakan momen yang sangat penting dalam upaya meningkatkan profesi, menguatkan komitmen dan menyamakan persepsi tentang tugas dan peran humas polri.

    Rakernis ini dihadiri oleh 69 Satuan kewilayahan. Dalam sambutannya Kabidhumas Polda Jabar Kombes Pol Ibrahim Tompo, S.I.K, M.Si, mengatakan, Rakernis ini diselenggarakan untuk memberikan gambaran kebebasan teknis kehumasan, untuk itu dalam rakernis ini agar dimanfaatkan sebaik mungkin kepada seluruh peserta Rakernis sehingga mampu mengaplikasikan semua materi guna menunjang program Polda Jawa Barat serta memantapkan komunikasi publik.

    Rakernis yang dibuka langsung oleh Kapolda Jabar, Irjen Pol Drs.Suntana, M.Si, dengan menghadirkan pemateri yang pertama oleh FSDR ITB, Dody Achmad Sagir, menyampaikan materi mengenal Fotografi Jurnalistik kebebasan, dan pemateri kedua dari Bidang Humas UPI Prof. Dr. Deni Darmawan, S.Pd, M.Si, M.Kom, MCE., dengan materi membangun humas digital. Pers dan kemajuan tekhnologi dapat menggiring merubah opini cara berpikir, cara bertindak.

    "Kekuatan media menjdi salah satu pengawasan dan Pengelolaan media menjadi sangat penting di kepolisian dan sangat bermanfaat. Dengan pengelolaan media yang baik dapat membuat persepsi masyarakat menjadi berubah positif. Meningkatkan kepercayaan masyarakat, dan Meningkatkan citra polri, " ungkap Irjen Pol Drs.Suntana, M.Si. (Bekti)

    polresta cirebon jawa barat polda jabar
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Ribuan Masyarakat Antusias Ikut Jalan Sehat

    Artikel Berikutnya

    TMMD Kodim 0620 Wujudkan Senyum Bahagia...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Audiensi Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulsel Bahas Kolaborasi Penurunan Stunting
    Pesantren Kilat Polresta Cirebon, Langkah Nyata Pulihkan Anak Bangsa dari Tawuran
    Sambangi MTS Al Maharesi Siddiq, Kapolsek Talun Berikan Binluh
    Bhabinkamtibmas Desa Kebonturi Ajak Satpam ITB Kampus Cirebon Tingkatkan Keamanan dengan Semangat Persatuan dan Kesatuan
    Kapolsek Pimpin kultum dan Doa Bersama Dalam Giat Binrohtal di  Mushala Al-ikhlas Polsek Waled 
    Patroli Polsek Beber Sambang Pos Kamling Desa Halimpu Tingkatkan Kewaspadaan Dini
    3 Personel Polresta Cirebon Raih Medali Perak dan Perunggu Kejuaraan Karate Kapolri Cup
    Polsek Depok Amankan Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Apotek Surabraja
    Pesantren Kilat Polresta Cirebon, Langkah Nyata Pulihkan Anak Bangsa dari Tawuran
    Tim Patroli Raimas Macan Kumbang 852 Polresta Cirebon Gagalkan Tawuran di Kecamatan Gegesik
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Kapolsek Beber Hadiri Giat Lokakarya Mini Triwulan Ke 2 di Puskesmas Kamarang.
    Akp Mulyadi, SH Lakukan Jumat Curhat Bersama Muspika Kecamatan Pabedilan Dan Pemerintah Desa Babakan Losari Kecamatan Pabedilan.
    Melalui program Police Goes To School, Kapolsek Sumber sambangi Pelajar cegah Kenakalan Remaja
    Kapolsek Ciwaringin Memimpin Giat Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) Dengan Membaca Surat Yasin Dan Doa Bersama.
    Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan Patroli Malam Antisipasi C. 3 Dan Kejahatan Dimalam Hari.

    Ikuti Kami